Mentreng.com | Sumatera Barat – Upacara Gelar Pasukan dalam rangka Operasi Lilin menyambut Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 di lapanhan uparaca Mapolres Tanah Datar Kamis (19/12). Dalam pengamanan Natal 2019 dan Tahun Baru 2020.
Kapolres Tanah Datar melalui Waka Polres Komool Daulay menyampaikan, Pokres Tanah Datar akan menurunkan 276 personil untuk pengamanan Natal dan Tahun Baru. Dari 276 personil tersebut 141 personil dari Kodim 0307/TD dan 135 personil dari Polres.dibnatu oleh Pol PP, Tenaga medis, BPBD dan lain-lain.
Operasi lilin ini akan dilaksanakan selama 10 hari dari Yanggal 23 Desember 2019 s/d 01 januari 2020. Dalam Opersai Lilin personil akan menempati dua pos. Satu pos di lapangan cindua mato dan satu pos lagi di pasar Ombilin Kecamatan Rambatan.
Waka Polres Kompol Arifin Daulay menghimbau kepada masyarakat yang melintasi Tanah Datar agar berhati-hati dan jagalah keselamatan berlalu lintas. Agar pengendara mematuhi rambu-rambu lalulintas. Ucap Daulay.
Disambungnya lagi bila tidak ada keperluan uang mendesak lebih baik berdoa dan beezikir di rumah saja demi menjaga keselamatan dan lingkingan masing-masing. Himbaunya.(*)






