Anggota Koramil 04/Lintau Buo dan Anggota Polsek Lintau Buo Utara Razia Pekat 

Mentreng.com  |  Sumatera Barat – Kegiatan Babinsa Koramil 04 / lb Serda Oki Kurniawan melaksankan razia meja bliyar dan penyakit masyarakat (judi)  bersama Camat Lintau Buo Utara, Kapolsek Lintau Buo Utara, Wali Nagari Batu Bulek, Babinsa, Babinkamtibmas, KAN, BPRN dan Tokoh masyarakat Nagari Batu bulek.
Kegiatan ini bertujuan untuk  melarang perjudian agar tercipta rasa aman dan nyaman di lingkungan masyarakat. Karna selama ini menurut pantauan petugas penyakit masyarakat (Pekat) sudah melampaui batas. Dan sudah meresahkan kepada masyarakat sekitarnya.
Dengan adanya pekat ini maka petugas gabungan turun kelapangan melakukan razia ditempat-tempat yang di curugai ada pekat. Alhasil kegiatan ini berjalan lancar, tertib dan aman. Artinya selama petugas melakukan kegiatan Razia pekat situasi aman dan terkendali.(*)

Pos terkait